Miris, IPM Sampang Terendah se Jawa Timur

- Jurnalis

Jumat, 28 Juli 2017 - 07:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Indeks pembangunan manusia (IPM) yang merupakan gambaran pencapaian tingkat kesejahteraan masyarakat di Kabupaten Sampang sangat rendah. Bahkan Kota yang terkenal akan Migasnya kini menduduki peringkat paling rendah di bandingkan Kabupaten lain yang ada di Jawa Timur.

Saat dikonfirmasi, Kabid Sosial Budaya Badan Perencanaan Pembangunan Penelitian dan Pengembangan Daerah (Bappelitbangda) Kabupaten Sampang, Sutrisno mengatakan, Meski IPM di Kabupaten Sampang ternilai sangat rendah, namun pada tahun ini sudah mulai ada peningkatan meski tidak secara signifikan.

“Tahun 2015, 58,18 sedangkan 2016 mencapai 59,09. Jika di bandingkan dengan Kabupaten lain se Jawa Timur, Sampang adalah daerah paling rendah IPMnya, “ jelasnya, Jum’at (28/07/2017).

Ia menambahkan, diantaranya faktor rendahnya IPM di Sampang di sebabkan yakni kesehatan, pengetahuan, dan kemampuan ekonomi rumah tangga. Selain itu juga di karenakan angka buta huruf yang tinggi serta angka putus sekolah yang masih banyak.

Baca Juga :  Hasanuddin Incar Kursi Jabatan Ketua FWP

“Meningkatnya IPM yang tidak tinggi ini, di sebabkan pendidikan di daerahnya ada peningkatan, serta harapan hidup yang cukup mengalami kenaikan di tambah dengan daya jual beli yang meningkat,” ungkapnya (har)

Berita Terkait

LAZISNU MWCNU Omben Santuni Anak Yatim
Pemkab Bangkalan: Rp135 Miliar Untuk Program Priotitas
Dishub Sampang Target PAD Parkir Tembus 3 Miliar
PWS Bentuk Panitia Pemilihan Nahkoda Baru
Gali Ilmu Didalam Lapas, Pelajari Psikoterapi dan Spiritual
Nasabah BRI Bangkalan Disuguhi Pembinaan Taat Hukum
Ra Mahfud Apresiasi Harmonisasi Polres Sampang
Pasang 36 CCTV, Perketat Pengawasan dan Keamanan

Berita Terkait

Minggu, 6 Juli 2025 - 20:29 WIB

LAZISNU MWCNU Omben Santuni Anak Yatim

Minggu, 6 Juli 2025 - 19:38 WIB

Pemkab Bangkalan: Rp135 Miliar Untuk Program Priotitas

Minggu, 6 Juli 2025 - 09:39 WIB

Dishub Sampang Target PAD Parkir Tembus 3 Miliar

Sabtu, 5 Juli 2025 - 17:54 WIB

PWS Bentuk Panitia Pemilihan Nahkoda Baru

Jumat, 4 Juli 2025 - 09:12 WIB

Nasabah BRI Bangkalan Disuguhi Pembinaan Taat Hukum

Berita Terbaru

Caption: potret sejumlah anak yatim setelah menerima santunan dari LAZISNU MWCNU Omben, Sampang, (dok. regamedianews).

Daerah

LAZISNU MWCNU Omben Santuni Anak Yatim

Minggu, 6 Jul 2025 - 20:29 WIB

Caption: Bupati Bangkalan (Lukman Hakim).

Daerah

Pemkab Bangkalan: Rp135 Miliar Untuk Program Priotitas

Minggu, 6 Jul 2025 - 19:38 WIB

Caption: Mujib, korban tersambar petir tampak tergeletak ditutupi kain di lokasi kejadian, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Warga Sampang Tewas Tersambar Petir

Minggu, 6 Jul 2025 - 14:24 WIB

Caption: Kabid Perhubungan Darat Dinas Perhubungan Kabupaten Sampang (Hery Budiyanto).

Daerah

Dishub Sampang Target PAD Parkir Tembus 3 Miliar

Minggu, 6 Jul 2025 - 09:39 WIB

Caption: rapat pembentukan panitia pemilihan Ketua Persatuan Wartawan Sampang (PWS) periode 2025-2027, (dok. regamedianews).

Daerah

PWS Bentuk Panitia Pemilihan Nahkoda Baru

Sabtu, 5 Jul 2025 - 17:54 WIB