Hari Jadi Pamekasan, Wabup; Masyarakat Dan Pemerintah Harus Saling Sumbang Pemikiran

- Jurnalis

Sabtu, 4 November 2017 - 08:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Dalam memperingati Hari Jadi Kabupaten Pamekasan yang ke 478, Wakil Bupati Pamekasan Khalil Asy’ari mengatakan, Ia mengajak seluruh masyarakat Pamekasan untuk menteladani pemimpin terdahulu dari berbagai hal. Termasuk dalam pembangunan wilayah.

“Momentum Hari Jadi (Harjad) Pamekasan harus menjadi bahan evaluasi diri untuk setiap individu di daerahnya. Pemerintah dan masyarakat secara umum di samping meneladani pemimpin kita terdahulu, bagaimana kita juga bisa mengisi pembangunan ini dengan baik,” tuturnya, Sabtu (04/11/2017).

Politisi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) ini menambahkan, dalam membangun Pamekasan tidak sebatas fokus terhadap infrastruktur, tetapi lebih dari itu Sumber Daya Manusia (SDM) perlu ditingkatkan, sehingga Sumber Daya Alam (SDA) yang ada dapat terkelola dengan baik dan benar.

Baca Juga :  Dinas Pertanian Sampang Belum Siap Salurkan Handtraktor Tahun 2016

“Semua ayo bersama-sama, saling memberi masukan dan sumbangan pemikiran bagaimana memecahkan persoalan yang dihadapi,” ucapnya. (man)

Berita Terkait

Ra Mahfud Apresiasi Harmonisasi Polres Sampang
Pasang 36 CCTV, Perketat Pengawasan dan Keamanan
Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat
Kapolres Sampang: ‘Polri Untuk Masyarakat’
Rajut Komunikasi – Perkuat Sinergi Dengan Pemerintah Daerah
Lapas Narkotika Pamekasan Tambah Energi Baru
Manfaat Layanan Tambahan BPJS Ketenagakerjaan
Disorot Aktivis Gorut, Humas HTI Angkat Bicara

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 13:48 WIB

Pasang 36 CCTV, Perketat Pengawasan dan Keamanan

Selasa, 1 Juli 2025 - 20:34 WIB

Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat

Selasa, 1 Juli 2025 - 18:30 WIB

Kapolres Sampang: ‘Polri Untuk Masyarakat’

Selasa, 1 Juli 2025 - 17:08 WIB

Rajut Komunikasi – Perkuat Sinergi Dengan Pemerintah Daerah

Selasa, 1 Juli 2025 - 07:23 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Tambah Energi Baru

Berita Terbaru

Caption: Pramudya Iriawan Buntoro, Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan yang baru. (foto istimewa).

Nasional

Pramudya Jabat Dirut BPJS Ketenagakerjaan

Jumat, 4 Jul 2025 - 07:39 WIB

Caption: pihak keluarga menunjukkan lokasi ditemukannya korban dalam kondisi gantung diri didalam kandang sapi, (sumber foto: Polsek Palengaan).

Peristiwa

Pemuda Asal Sampang Tewas Gantung Diri

Kamis, 3 Jul 2025 - 19:33 WIB

Caption: inisial ZA, tersangka penganiayaan kurir JNT yang viral tampak memakai baju tahanan Polres Pamekasan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Penganiaya Kurir JNT Viral, Ternyata PNS Sampang

Kamis, 3 Jul 2025 - 13:25 WIB

Caption: Kapolres Bangkalan didampingi Kasat Reskrim dan Kasi Humas kembalikan motor warga Surabaya yang hilang dicuri 6 tahun silam, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Hukum&Kriminal

Polres Bangkalan Temukan Motor Warga Surabaya

Rabu, 2 Jul 2025 - 22:47 WIB

Caption: inisial ZA, tersangka penganiayaan kurir ekspedisi tampak memakai baju tahanan dan dikawal anggota Satreskrim Polres Pamekasan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Penganiaya Kurir Ekspedisi di Pamekasan Ditangkap

Rabu, 2 Jul 2025 - 20:21 WIB