186 Guru di Sampang Terima SK PPPK

- Jurnalis

Sabtu, 24 Juni 2023 - 00:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Bupati didampingi Wabup Sampang dan kepala OPD saat menyerahkan SK PPPK, (dok. regamedianews).

Caption: Bupati didampingi Wabup Sampang dan kepala OPD saat menyerahkan SK PPPK, (dok. regamedianews).

Sampang,- Sebanyak 186 tenaga pendidik Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK), di Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, sedikit bisa bernafas lega.

Pasalnya, mereka resmi menerima SK, diberikan langsung orang nomor satu di lingkungan Pemkab Kabupaten (Pemkab) Sampang, H.Slamet Junaidi, Jumat (23/06/2023).

Dalam kesempatan itu, Bupati Sampang H.Slamet Junaidi menuturkan tentang peran guru, terutama dalam kemajuan pendidikan di suatu daerah.

Bupati akrab disapa abah Idi ini berharap, pemberian SK tersebut bisa menjadi motivasi, serta semakin semangat dalam belajar.

“Dengan status baru, menjadi Aparatur Sipil Negara (ASN), semoga para guru bisa termotivasi dalam bertugas,” tuturnya.

Untuk sekedar diketahui, perjanjian kerja yang lolos menjadi PPPK berlaku satu tahun. Hal tersebut, merujuk pada Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PERMENPAN-RB) Nomor 28 tahun 2021.

Baca Juga :  Anggota DPRD Bangkalan Tepis Lakukan Penggelapan Uang

Namun demikian, bisa dapat diperpanjang dengan melihat kebutuhan masing-masing instansi daerah. PPPK juga harus memiliki nilai kinerja yang bagus, agar mendapatkan perpanjangan masa kerja.

Acara penyerahan SK tersebut, berjalan lancar dan dihadiri langsung Wakil Bupati Sampang H.Abdullah Hidayat, serta sejumlah pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Kabupaten Sampang.

Berita Terkait

Ra Mahfud Apresiasi Harmonisasi Polres Sampang
Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat
Kapolres Sampang: ‘Polri Untuk Masyarakat’
Rajut Komunikasi – Perkuat Sinergi Dengan Pemerintah Daerah
Lapas Narkotika Pamekasan Tambah Energi Baru
Manfaat Layanan Tambahan BPJS Ketenagakerjaan
Disorot Aktivis Gorut, Humas HTI Angkat Bicara
RSUD ZUS Gorontalo Utara Terancam Turun Level

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 15:50 WIB

Ra Mahfud Apresiasi Harmonisasi Polres Sampang

Selasa, 1 Juli 2025 - 20:34 WIB

Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat

Selasa, 1 Juli 2025 - 18:30 WIB

Kapolres Sampang: ‘Polri Untuk Masyarakat’

Selasa, 1 Juli 2025 - 07:23 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Tambah Energi Baru

Senin, 30 Juni 2025 - 13:55 WIB

Manfaat Layanan Tambahan BPJS Ketenagakerjaan

Berita Terbaru

Caption: inisial ZA, tersangka penganiayaan kurir ekspedisi tampak memakai baju tahanan dan dikawal anggota Satreskrim Polres Pamekasan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Penganiaya Kurir Ekspedisi di Pamekasan Ditangkap

Rabu, 2 Jul 2025 - 20:21 WIB

Caption: Kapolres Sampang berjabat tangan dengan Wabup Ra Mahfud, didampingi Ketua DPRD Sampang saat peringatan Hari Bhayangkara ke-79 di Pendopo Trunojoyo, (sumber foto: Prokopim Pemkab Sampang).

Daerah

Ra Mahfud Apresiasi Harmonisasi Polres Sampang

Rabu, 2 Jul 2025 - 15:50 WIB

Caption: potongan video viral, seorang kurir ekspedisi saat dianiaya pemesan paket COD, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Viral, Kurir Ekspedisi Dianiaya Warga Pamekasan

Rabu, 2 Jul 2025 - 12:03 WIB

Caption: didampingi istri, Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono berikan potongan tumpeng kepada anggotanya saat momen Hari Bhayangkara ke-79.

Daerah

Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat

Selasa, 1 Jul 2025 - 20:34 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono saat pimpin upacara HUT Bhayangkara ke-79, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Daerah

Kapolres Sampang: ‘Polri Untuk Masyarakat’

Selasa, 1 Jul 2025 - 18:30 WIB