Massa Pendukung Amin Rais datangi Kantor KPK

- Jurnalis

Senin, 5 Juni 2017 - 07:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Massa pendukung Amien Rais yang terdiri mahasiswa dan Barisan Muda (BM) PAN mendatangi gedung Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk memberikan dukungan, bahkan mereka melakukan shalat dhuhur berjamaah di depan Gedung  KPK

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Massa berkumpul sambil berorasi Senin (5/6) dijalan kuningan Persada Jakarta Selatan mengharapkan pimpinan KPK mau bertemu dengan Amien Rais

Baca Juga :  Dinas Pertanian Sampang Ucapkan Selamat Atas Dilantiknya Pasangan Jihad

 

Ketegangan sempat terjadi namun sesaat, massa yang melihat kedatangan Hanafi Rais sempat mencoba ikut meringsek maju untuk ikut masuk ke gedung KPK, namun puluhan polisi berhasil menggagalkan keinginan massa tersebut

 

Untuk sekedar diketahui, nama Amies Rais mencuat setelah disebut sebut oleh jaksa menerima aliran dana Rp.600 juta yg ditransfer selama 6 kali dalam persidangan dugaan korupsi mantan Menteri Kesehatan Siti Fadilah Supari melalu yayasan Soetrisno Bachir

Baca Juga :  Status Siaga Darurat Virus Corona, Berikut Imbauan Bupati Bangkalan

 

Sementara, Soetrisno Bachir menegaskan uang yang dikirimkan ke Amien itu tidak berhubungan dengan kasus Alkes yang selama ini sedang dalam penangan Komisi Pemberantasan Korupsi KPK (rud)

Berita Terkait

Syaikhona Kholil Dinobatkan Sebagai Pahlawan Nasional
Kepala BGN Haruskan Dapur MBG Gunakan Air Galon
Timbulkan Kegaduhan, KPI Hentikan Sementara Program XPose Uncensored Trans7
Videonya Dijadikan Model Penayangan Yang Dinilai Merugikan Pesantren, Ini Tanggapan Gus Ali Mustakim
Heboh Tayangan Dinilai Bernarasi Negatif Terhadap Kiai dan Pesantren Memantik Reaksi Berbagai Kalangan
Santri Gotong Royong Bantu Pembangunan Pesantren Bukanlah Eksploitasi
Kisah Jamaah Rela Tidur di Trotoar Demi Ikuti Haul Solo 2025
SKK Migas Dorong Peran Strategis Media Dalam Ketahanan Energi Nasional  

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 10:38 WIB

Syaikhona Kholil Dinobatkan Sebagai Pahlawan Nasional

Rabu, 22 Oktober 2025 - 21:18 WIB

Kepala BGN Haruskan Dapur MBG Gunakan Air Galon

Rabu, 15 Oktober 2025 - 07:11 WIB

Timbulkan Kegaduhan, KPI Hentikan Sementara Program XPose Uncensored Trans7

Selasa, 14 Oktober 2025 - 09:43 WIB

Videonya Dijadikan Model Penayangan Yang Dinilai Merugikan Pesantren, Ini Tanggapan Gus Ali Mustakim

Senin, 13 Oktober 2025 - 23:19 WIB

Heboh Tayangan Dinilai Bernarasi Negatif Terhadap Kiai dan Pesantren Memantik Reaksi Berbagai Kalangan

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi Gemini AI, sepasang suami istri saat menjalani sidang perceraian di Pengdilan Agama, (dok. regamedianews).

Daerah

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Rabu, 19 Nov 2025 - 16:44 WIB

Cation: tampak personel TNI meninjau kondisi banjir yang melanda wilayah Kecamatan Jrengik, Kabupaten Sampang, (sumber foto: BPBD Sampang).

Peristiwa

Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang

Rabu, 19 Nov 2025 - 13:20 WIB

Caption: Plh Kasi Humas Polres Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat melaporkan kondisi banjir dan arus lalulintas di jalan raya Jrengik, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Jalan Raya Jrengik Sampang Terendam Banjir

Rabu, 19 Nov 2025 - 11:40 WIB

Caption: Polantas gandeng Duta Lantas Polres Sampang, membagikan brosur sosialisasi Operasi Zebra Semeru 2025 kepada pengendara, (sumber foto: Polantas Sampang).

Daerah

Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025

Rabu, 19 Nov 2025 - 08:08 WIB