GEREBEK PENADAH CURANMOR,POLISI TEMUKAN BOM DAN PISTOL

- Jurnalis

Senin, 26 Desember 2016 - 07:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gambar Ilustrasi Curanmor

Gambar Ilustrasi Curanmor

Gambar Ilustrasi Curanmor
Gambar Ilustrasi Curanmor

Sampang-,(regamedianews), Minggu 25/12 adalah hari yang apes bagi Mt (45) Warga Kecamatan Ketapang Sampang, pasalnya Minggu Sekitar Jam 05.00 WIB Aparat dari Polisi Sektor Ketapang Melakukan penangkapan terhadap dirinya, saat itu dirinya sedang berada dirumah Mahmudah di Kawasan Bunten Barat Kec. Ketapang.

Mastur diduga sebagai penadah Sepeda Motor hasil Curian, hal itu terungkap berkat kejelian Korp Bhayangkara dalam mengembangkan penyidikan dari seorang pelaku curanmor asal Robatal yang telah berhasil ditangkap beberapa waktu lalu, kepada Polisi Pria tersebut mengaku bahwa Motor Curian di Jual kepada Mt.

Baca Juga :  Coba Curi Mobil, Warga Asal Bangkalan Harus Mendekam di Sel Tahanan

Tak hanya itu, saat dilakukan penangkapan terhadap MT, Polisi berhasil mengamankan Bom rakitan jenis  bondet, senpi rakitan dan Amunisi, alat isap sabu dan plastic yang diduga berisi sabu.

Kasatreskim Polres Sampang, AKP Hari Siswo membenarkan telah menangkap tersangka penadah curanmor, kasus tersebut dilimpahkan oleh Polsek Ketapang ke Polres Sampang

“tersangka sedang kami sidik; Ucapnya. (ri/mud/Fa)

 

Berita Terkait

Penganiaya Kurir JNT Viral, Ternyata PNS Sampang
Polres Bangkalan Temukan Motor Warga Surabaya
Penganiaya Kurir Ekspedisi di Pamekasan Ditangkap
Viral, Kurir Ekspedisi Dianiaya Warga Pamekasan
Satreskoba Sumenep Tangkap Warga Dungkek
Diduga Mencuri, Pemuda Pohuwato Diamankan Polisi
Polres Pamekasan Siap Putus Mata Rantai Narkoba
Polres Pamekasan Gasak 17 Pengedar Narkoba

Berita Terkait

Kamis, 3 Juli 2025 - 13:25 WIB

Penganiaya Kurir JNT Viral, Ternyata PNS Sampang

Rabu, 2 Juli 2025 - 22:47 WIB

Polres Bangkalan Temukan Motor Warga Surabaya

Rabu, 2 Juli 2025 - 20:21 WIB

Penganiaya Kurir Ekspedisi di Pamekasan Ditangkap

Rabu, 2 Juli 2025 - 12:03 WIB

Viral, Kurir Ekspedisi Dianiaya Warga Pamekasan

Senin, 30 Juni 2025 - 20:57 WIB

Satreskoba Sumenep Tangkap Warga Dungkek

Berita Terbaru

Caption: potret sejumlah anak yatim setelah menerima santunan dari LAZISNU MWCNU Omben, Sampang, (dok. regamedianews).

Daerah

LAZISNU MWCNU Omben Santuni Anak Yatim

Minggu, 6 Jul 2025 - 20:29 WIB

Caption: Bupati Bangkalan (Lukman Hakim).

Daerah

Pemkab Bangkalan: Rp135 Miliar Untuk Program Priotitas

Minggu, 6 Jul 2025 - 19:38 WIB

Caption: Mujib, korban tersambar petir tampak tergeletak ditutupi kain di lokasi kejadian, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Warga Sampang Tewas Tersambar Petir

Minggu, 6 Jul 2025 - 14:24 WIB

Caption: Kabid Perhubungan Darat Dinas Perhubungan Kabupaten Sampang (Hery Budiyanto).

Daerah

Dishub Sampang Target PAD Parkir Tembus 3 Miliar

Minggu, 6 Jul 2025 - 09:39 WIB

Caption: rapat pembentukan panitia pemilihan Ketua Persatuan Wartawan Sampang (PWS) periode 2025-2027, (dok. regamedianews).

Daerah

PWS Bentuk Panitia Pemilihan Nahkoda Baru

Sabtu, 5 Jul 2025 - 17:54 WIB