Pilpres 2019, Barnus Kota Cimahi Dukung Paslon Jokowi-Ma’ruf Amin

- Jurnalis

Minggu, 17 Februari 2019 - 09:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KH. Ma'ruf Amin saat kunjungan ke Kota Cimahi, Jawa Barat.

KH. Ma'ruf Amin saat kunjungan ke Kota Cimahi, Jawa Barat.

Cimahi, (regamedianews.com) – Masyarakat yang tergabung dalam Barisan Nusantara (Barnus) hadir bersama Ma’ruf Amin, sebagai salah satu kandidat Calon Wakil Presiden, Barnus terbentuk bersama 11 Komunitas lainnya, mendeklarasikan bentuk dukungannya pada pasangan Jokowi-Ma’ruf Amin di Pilpres 17 April 2019 mendatang.

Ketua Umum Barnus Nurdin Tampubolon mengatakan, Komunitas ini terdiri dari kalangan masyarakat bawah seperti komunitas jajanan kota cimahi, pengrajin batik, tukang ojek, komunitas sopir angkot, pengrajin tahu tempe, serta komunitas Hijau Cimahi yang ada di Jawa Barat.

“Barnus adalah pendukung paslon No 1 yakni Jokowi-Amin, siap bekerja keras dalam memenangkan Pilpres mendatang”, jelasnya, Sabtu (16/02/2019).

Baca Juga :  GPPL Bakal Awasi Pembangunan di Jabar Yang Berpihak Ke Lingkungan

Walikota Cimahi Ajay M Priatna dan Wakil walikota Ngatiyana Turut Hadir sebagai Tokoh Cimahi bersama pengurus DPD dan DPC Barnus Jawa Barat
di CCH (Cimahi Convention Center).

“Barnus akan menerbitkan buku panduan Jokowi-Amin, seperti kita tahu bahwa jumlah suara yang ada di Jawa Barat yakni 35 juta lebih Barnus berkewajiban memperoleh suara minimal 51% di Jawa Barat,” ungkapnya.

Dalam sambutannya KH. Ma’ruf Amin
menyampaikan, ucapan terima kasih atas dukungan Barnus untuk Jokowi-Amin. Ia yakin dengan dukungan Barnus Paslon No 1 akan menang untuk Pilpres di Jawa Barat.

“Di Jawa Barat tahun 2014 Jokowi kalah suara, oleh sebab itu kita harus menangkan suara di Jawa Barat apalagi dengan didukung oleh 10 partai, minimal 70% suara di Jawa Barat bisa dimenangkan”, imbuhnya.

Baca Juga :  Akhirnya Dua Gampong Yang Bertikai Di Aceh Selatan Sepakat Berdamai

Lebih lanjut KH. Ma’ruf Amin menambahkan, bahwa alasannya dengan 70% suara dikaitkan dengan prestasi Jokowi, yang saat ini sudah membangun dibidang infrastruktur dan kesejahteraan hampir 70%, sebab itu dukungan di Jawa Barat harus menang.

“Pembangunan dari bawah harus dibangun, karena seluruh pembangunan harus kuat kebawah, dan yang lemah harus kuat dan yang kuat harus lebih kuat, karena kami harus maju dan menang Amin Indonesia maju”, pungkasnya. (agil)

Berita Terkait

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital
Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan
Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 22:48 WIB

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Berita Terbaru

Caption: petugas kesehatan tengah memberikan pelayanan cek kesehatan kepada warga, dalam kegiatan CKG yang digelar PCNU Sampang, (dok. foto istimewa).

Sosial

PCNU Sampang Gandeng Dinkes Layani Kesehatan Masyarakat

Sabtu, 31 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Wakil Ketua DPRD Tulungagung pose dengan pihak Diskominfo Bangkalan usai agenda studi banding, (sumber foto: laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital

Jumat, 30 Jan 2026 - 22:48 WIB

Caption: anggota Persit Kodim 0827 Sumenep bersama Bhayangkari Polres Sumenep saat donor darah, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Sosial

Persit Kodim 0827 Sumenep Kompak Donor Darah

Jumat, 30 Jan 2026 - 19:44 WIB

Caption: tampak polisi tidak berseragam bersama warga, mengevakuasi terduga pelaku pencurian ke UGD RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang, (dok. foto istimewa).

Peristiwa

Terduga Maling di Sampang Nyaris Tewas Diamuk Warga

Jumat, 30 Jan 2026 - 18:52 WIB

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Dalami Motif Kematian Fauzen

Jumat, 30 Jan 2026 - 14:32 WIB