Sempat Viral, Pemukul Pakai Tongkat Baseball Ditangkap

- Jurnalis

Selasa, 15 November 2022 - 08:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: polisi tunjukkan barang bukti tongkat baseball yang digunakan pelaku, (Dok. Basori/Regamedianews).

Caption: polisi tunjukkan barang bukti tongkat baseball yang digunakan pelaku, (Dok. Basori/Regamedianews).

Surabaya,- Kasus pemukulan seorang pengendara terhadap mahasiswa menggunakan tongkat baseball yang viral di media sosial beberapa waktu lalu, akhirnya ditangkap polisi.

Usut punya usut, video viral aksi pemukulan tersebut terjadi di wilayah Citra Land Surabaya. Namun na’as, kini pelaku terpaksa diamankan Team Jatanras Polrestabes Surabaya.

Kasat Reskrim Polrestabes Surabaya AKBP Mirzal mengatakan, pelaku pemukulan yang viral di media sosial tersebut berinisial W (30 th), asal warga kota Surabaya.

Baca Juga :  Polres Sampang Selidiki Tewasnya Wanita Asal Jateng

“Pelaku ditangkap Team Jatanras di wilayah Jawa Tengah,” ucap Mirzal saat gelar konferensi pers didampingi Kanit Jatanras AKP Aldhino, Senin (14/11/2022).

Lebih lanjut Mirzal mengatakan, penangkapan terhadap pelaku setelah video pemukulan viral, dan korban melaporkan kejadian tersebut ke Polrestabes Surabaya.

Baca Juga :  Hari Jadi Sampang Ke 398, Bupati Slamet Junaidi "Ngocol" Pantun

“Setelah itu, petugas langsung berkoordinasi dengan petugas PJR Semarang dan pelaku akhirnya berhasil ditangkap,” terang polisi berpangkat dua melati dipundaknya.

Saat diinterogasi, sambung Mirzal, pelaku mengakui perbuatannya dan emosi terhadap korban (mahasiswa), lantaran ketersinggungan terhadap korban saat parkir mobil.

“Atas perbuatannya, tersangka inisial W akan di jerat Pasal 351 KUHP dengan ancaman 4 tahun penjara,” tegasnya.

Berita Terkait

Teridentifikasi, Teka-Teki Kerangka Manusia di Sampang Terungkap
Sempat Hilang, Santriwati Korban Pencabulan Ditemukan di Suramadu
Terima Satyalancana, Kapolres Sumenep Ingatkan Anggotanya Jauhi Narkoba
Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan
Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang
Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah
Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu
Kasus Curanmor di Pasar Tanah Merah Terungkap

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 18:31 WIB

Sempat Hilang, Santriwati Korban Pencabulan Ditemukan di Suramadu

Selasa, 27 Januari 2026 - 15:49 WIB

Terima Satyalancana, Kapolres Sumenep Ingatkan Anggotanya Jauhi Narkoba

Senin, 26 Januari 2026 - 21:08 WIB

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:12 WIB

Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:06 WIB

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Berita Terbaru

Caption: Petugas Perum Bulog Cabang Madura dan Dinas Perdagangan Sumenep, sosialisasi dan pengawasan langsung ke pasar, (dok. Kurdi Rega Media).

Ekonomi

Bulog Madura Siap Gelontorkan Minyakita di Pasar Rakyat

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB