Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat

- Jurnalis

Rabu, 12 November 2025 - 12:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono, mencoret foto anggota Polri yang dipecat sebagai tanda pemberhentian tidak dengan hormat, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono, mencoret foto anggota Polri yang dipecat sebagai tanda pemberhentian tidak dengan hormat, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Sampang,- Satu personel anggota Polres Sampang, Jawa Timur, diberhentikan secara tidak terhormat / PTDH.

Polisi tersebut berinisial ST berpangkat Bripka, NRP 87090303, menjabat sebagai BA Subsiyanma Polres setempat.

Pemecatannya dilakukan saat apel dipimpin langsung Kapolres Sampang AKBP Hartono, Rabu (12/11/25).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Inisial ST dipecat, lantaran dirinya tidak pernah masuk dinas selama lebih dari 30 hari.

Ia menegaskan, bersangkutan diberhentikan karena melakukan pelanggaran yang tidak dapat ditoleransi.

“Pemberhentian ini, berdasarkan ketentuan perundang-undangan dan peraturan kedinasan Polri,” tegasnya.

Kata Hartono, langkah tegas tersebut agar pelanggaran serupa tidak terjadi kembali di kemudian hari.

“Seluruh personel harus memahami konsekuensi tindakan yang melanggar disiplin,” imbuhnya.

Menurut eks Kasubdit 1 Ditintelkam Polda Jatim ini, PTDH bukan bentuk kebencian atau dendam institusi.

Baca Juga :  Pelantikan 38 Cakades Terpilih Tunggu Instruksi Bupati Sampang

Tetapi konsekuensi dari setiap tindakan melanggar sumpah jabatan, kode etik profesi dan disiplin Polri.

“Saya ingatkan kembali, seluruh personel bekerjalah dengan hati, jujur, loyal dan berdedikasi,” tegas Hartono.

Bahkan, orang nomor satu di lingkungan Polres Sampang ini tidak segan menindak tegas setiap pelanggaran.

Baca Juga :  Difitnah Berita Kasus Penipuan, FA Tempuh Jalur Hukum

Akan tetapi, tetap diberikan reward (penghargaan) bagi anggota berprestasi dan berdedikasi tinggi.

“Hal ini bentuk keseimbangan antara penegakan disiplin dan penghargaan bagi personel,” pungkas Hartono.

Penulis : Harry

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan
Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan
Bupati Bangkalan Dorong Guru Terus Berinovasi
Woro-Woro !, Ada Pasar Murah di Kecamatan Omben
PLN UP3 Madura Perkuat Kolaborasi Dengan FRPB
Syafiudin Asmoro: Syaikhona Kholil Inspirasi Bagi Generasi Muda
Dandim Sampang Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ini Pesannya !
Berlari Bersama Rakyat Menuju Bangkalan Hebat

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 12:02 WIB

Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat

Rabu, 12 November 2025 - 09:10 WIB

Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan

Selasa, 11 November 2025 - 19:24 WIB

Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan

Selasa, 11 November 2025 - 18:43 WIB

Bupati Bangkalan Dorong Guru Terus Berinovasi

Selasa, 11 November 2025 - 09:09 WIB

PLN UP3 Madura Perkuat Kolaborasi Dengan FRPB

Berita Terbaru

Caption: korban kecelakaan mendapat penanganan medis petugas Puskesmas Omben didampingi Polantas, (sumber foto: Satlantas Polres Sampang).

Peristiwa

Warga Sampang dan Surabaya Meninggal Usai Dihantam Fuso

Rabu, 12 Nov 2025 - 13:48 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono, mencoret foto anggota Polri yang dipecat sebagai tanda pemberhentian tidak dengan hormat, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Daerah

Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat

Rabu, 12 Nov 2025 - 12:02 WIB

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan pose bersama Kalapas dan Kajari Pamekasan usai agenda silaturahmi, (dok. foto istimewa).

Daerah

Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan

Rabu, 12 Nov 2025 - 09:10 WIB

Caption: berlangsungnya apel trantibum dan kesiapsiagaan bencana hidrometeorologi, di Monumen Arek Lancor Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan

Selasa, 11 Nov 2025 - 19:24 WIB

Caption: Bupati Bangkalan Lukman Hakim, sampaikan sambutan saat membuka talkshow pelatihan pembelajaran bagi guru dan kepala sekolah, (dok. regamedianews).

Daerah

Bupati Bangkalan Dorong Guru Terus Berinovasi

Selasa, 11 Nov 2025 - 18:43 WIB