Akibat Bawa Sabu, Pria Asal Bangkalan Ini Harus Masuk Sel

- Jurnalis

Kamis, 31 Mei 2018 - 05:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) – Nasib na’as harus dialami IB (42 th) asal warga Dusun Mandepak Barat, Desa Kantol Timur, Kecamatan Kokop, Kabupaten Bangkalan, kini harus mendekam di sel jeruji besi Mapolres setempat. Pasalnya, IB diamankan petugas kepolisian lantaran tengah kedapatan membawa narkoba jenis sabu-sabu, Minggu (30/05/2018).

Kasubag Humas Polres Bangkalan, AKP Bidaruddin mengungkapkan, pelaku atas IB berhasil diamankan Anggota Reskrim Polsek Geger di bantu Anggota Sabhara Polsek Geger saat melakukan operasi hunting di Jalan Raya Kombangan Desa Kombangan, Kec. Geger, Bangkalan.

“Pelaku diamankan petugas sekira pukul 23.00 Wib, Rabu (30/05). Saat digeledah, petugas menemukan barang haram jenis sabu itu diselipkan di songkok hitam yang dipakai pelaku. Pengakuan pelaku sabu itu beli di wilayah Kec. Sepuluh, ” terangnya, Kamis (31/05).

Baca Juga :  Polisi Diminta Profesional Tangani Kasus Pengeroyokan di Batuporo

Bidaruddin menambahkan, barang bukti yang diamankan petugas yakni 1 (satu) buah kantong plastik klip berisi kristal putih, diduga narkotika sabu seharga Rp. 200.000, dan 1 (satu) Buah Hand Phone warna pink merk Nokia.

“Atas perbuatannya, pelaku dijerat pasal 112 ayat (1) UU RI No.35 tahun 2009 tentang Narkotika,” pungkasnya. (sbd)

Berita Terkait

Penganiaya Kurir JNT Viral, Ternyata PNS Sampang
Polres Bangkalan Temukan Motor Warga Surabaya
Penganiaya Kurir Ekspedisi di Pamekasan Ditangkap
Viral, Kurir Ekspedisi Dianiaya Warga Pamekasan
Satreskoba Sumenep Tangkap Warga Dungkek
Diduga Mencuri, Pemuda Pohuwato Diamankan Polisi
Polres Pamekasan Siap Putus Mata Rantai Narkoba
Polres Pamekasan Gasak 17 Pengedar Narkoba

Berita Terkait

Kamis, 3 Juli 2025 - 13:25 WIB

Penganiaya Kurir JNT Viral, Ternyata PNS Sampang

Rabu, 2 Juli 2025 - 22:47 WIB

Polres Bangkalan Temukan Motor Warga Surabaya

Rabu, 2 Juli 2025 - 20:21 WIB

Penganiaya Kurir Ekspedisi di Pamekasan Ditangkap

Rabu, 2 Juli 2025 - 12:03 WIB

Viral, Kurir Ekspedisi Dianiaya Warga Pamekasan

Senin, 30 Juni 2025 - 20:57 WIB

Satreskoba Sumenep Tangkap Warga Dungkek

Berita Terbaru

Caption: potret sejumlah anak yatim setelah menerima santunan dari LAZISNU MWCNU Omben, Sampang, (dok. regamedianews).

Daerah

LAZISNU MWCNU Omben Santuni Anak Yatim

Minggu, 6 Jul 2025 - 20:29 WIB

Caption: Bupati Bangkalan (Lukman Hakim).

Daerah

Pemkab Bangkalan: Rp135 Miliar Untuk Program Priotitas

Minggu, 6 Jul 2025 - 19:38 WIB

Caption: Mujib, korban tersambar petir tampak tergeletak ditutupi kain di lokasi kejadian, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Warga Sampang Tewas Tersambar Petir

Minggu, 6 Jul 2025 - 14:24 WIB

Caption: Kabid Perhubungan Darat Dinas Perhubungan Kabupaten Sampang (Hery Budiyanto).

Daerah

Dishub Sampang Target PAD Parkir Tembus 3 Miliar

Minggu, 6 Jul 2025 - 09:39 WIB

Caption: rapat pembentukan panitia pemilihan Ketua Persatuan Wartawan Sampang (PWS) periode 2025-2027, (dok. regamedianews).

Daerah

PWS Bentuk Panitia Pemilihan Nahkoda Baru

Sabtu, 5 Jul 2025 - 17:54 WIB