Melihat Antusisme Warga Sampang Sambut Kedatangan Sandiaga Uno Meski Tengah Malam

- Jurnalis

Rabu, 2 Januari 2019 - 01:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Warga berkerumun hingga didepan hotel bahagia Sampang menyambut kedatangan Sandiaga Uno

Warga berkerumun hingga didepan hotel bahagia Sampang menyambut kedatangan Sandiaga Uno

Sampang, (regamedianews.com) – Kedatangan Sandiaga Salahuddin Uno calon wakil Presiden nomor urut 2, di Kabupaten Sampang betul-betul menjadi magnet tersendiri, bayangkan meski dibilang sudah tengah malam, namun kerumunan warga yang menantikan tibanya calon pendamping Prabowo Subianto itu masih terus dinantikan, hingga akhirnya rombongan itu tiba di Hotel Bahagia, Sampang, Madura, sekitar pukul 22.58 wib, Selasa (01/01/2019).

Kedatangan Sandiaga Uno disambut dengan musik tradisional yang terus menggema sambil diiringi teriakan yel-yel didepan pintu masuk hotel.

Baca Juga :  BPJS Ketenagakerjaan Cabang Madura Serahkan Simbolis Perlindungan Pekerja Konstruksi Proyek JLS

Ahmad, salah satu warga yang ada disekitar mengaku sengaja menunggu calon wakil presiden idamannya tersebut karena ingin melihat langsung dari dekat. Menurutnya, selama ini dirinya hanya tau lewat televisi dan gambar saja.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca juga Datang Ke Sampang, Sandiaga Uno Deklarasi Relawan Ganti Presiden 2019 se-Madura Raya

“Sengaja menunggu, ingin melihat langsung sama Pak Sandi, ternyata ganteng mas,” ujarnya sambil tertawa lepas.

Baca Juga :  Diduga Salahi Aturan, Aktivis ini Soroti Surat Pemberitahuan Aksi Yang Akan di Gelar Salah Satu Paslon di Sampang

Untuk sekedar diketahui setibanya di Sampang, Selasa malam, Sandiaga Uno langsung menyelesaikan dua agenda acara, yakni berkunjung ke Pondok Pesantren At Taroqi tsani dan meresmikan relawan di Posko Jl. Selong Permai.

Baca juga Segelintir Pemuda Mengatasnamakan Laskar Aswaja Indonesia Gelar Aksi Menolak Kedatangan Sandiaga Uno

Selanjutnya, sesuai schedule acara besok pagi, Sandiaga dijadwalkan akan melakukan senam bersama dan dilanjutkan akan kembali berkunjung ke beberapa Pondok Pesantren di Sampang. (adi/har)

Berita Terkait

SK Pengurus Partai NasDem Sampang Diperpanjang
Warga Gorut Diduga Dipaksa Akui Money Politic Cabup 02
Pilkades Serentak di Sumenep Ditunda Hingga 2027 dan 2029
Istimewa, Sertijab Bupati Sampang Dihadiri Kepala Staf Kepresidenan
Lukman-Fauzan Komitmen Tuntaskan Janji Politiknya
KPU Tetapkan JIMAD Sakteh Sebagai Bupati-Wabup Sampang Terpilih
Solidnya Pendukung Jimad Sakteh, Rela PP Luar Negeri Demi Liat Putusan MK Langsung
Sengketa Pilkada Bangkalan Ditolak, Ini Tanggapan Relawan Paslon 01

Berita Terkait

Kamis, 12 Juni 2025 - 11:04 WIB

SK Pengurus Partai NasDem Sampang Diperpanjang

Senin, 28 April 2025 - 06:30 WIB

Warga Gorut Diduga Dipaksa Akui Money Politic Cabup 02

Sabtu, 12 April 2025 - 11:40 WIB

Pilkades Serentak di Sumenep Ditunda Hingga 2027 dan 2029

Rabu, 5 Maret 2025 - 22:05 WIB

Istimewa, Sertijab Bupati Sampang Dihadiri Kepala Staf Kepresidenan

Jumat, 7 Februari 2025 - 13:03 WIB

Lukman-Fauzan Komitmen Tuntaskan Janji Politiknya

Berita Terbaru

Caption: mobil Daihatsu Ayla yang terlibat kecelakaan adu banteng dengan sepeda motor, tampak ringsek, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

‘Adu Banteng’ Remaja Sampang Luka Berat

Selasa, 8 Jul 2025 - 09:12 WIB

Caption: potret kontingen Kabupaten Sumenep Madura, (sumber foto: Sumenep.go.id).

Olahraga

Porprov 2025, Kontingen Sumenep Catat Sejarah Baru

Senin, 7 Jul 2025 - 21:42 WIB

Caption: proses skrining rehabilitasi terhadap ratusan narapidana Lapas Narkotika Pamekasan.

Daerah

246 Napi Narkotika Pamekasan Diskrining Rehabilitasi

Senin, 7 Jul 2025 - 18:46 WIB

Caption: aktivis Sekoci tunjukkan arsip surat laporan terkait proyek diduga fiktif, usai melapor ke Kejaksaan Negeri Sampang, (dok. regamedianews).

Daerah

Aktivis Sampang Laporkan Proyek Diduga Fiktif

Senin, 7 Jul 2025 - 16:41 WIB

Caption: mulai beroperasi, tampak pasien mendapat layanan MRI RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang, (dok. regamedianews).

Daerah

Mesin MRI RSUD Sampang Mulai Beroperasi

Senin, 7 Jul 2025 - 12:03 WIB