Hendak Mencuri Hp di Warung, Dua Pria Ini Malah Ketangkap Warga

- Jurnalis

Senin, 14 Januari 2019 - 18:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kedua pelaku saat diamankan warga.

Kedua pelaku saat diamankan warga.

Bekasi, (regamedianews.com) – Syahrudi warga Jl. Pejuang Raya, Bekasi Utara melakukan penangkapan terhadap dua orang pelaku yakni, Alip Surya Alam dan Indra Saputra asal warga Jakarta Timur, Senin (14/01/2019).

Penangkapan terhadap kedua orang pelaku tersebut, karena diduga hendak mencuri serta membawa kabur telepon seluler miliknya yang sedang di cas didalam warung makan miliknya, Jl. Pejuang Raya, Bekasi.

Baca Juga :  Madura United Incar Dua Kiper Bermutu

“Kejadiannya sekitar pukul 14.00 Wib. Senin (14/01/2019) siang, di Warung Nasi Bebek, Jl. Pejuang Raya, Bekasi Utara. Bahwa kedua pelaku berpura-pura mau membeli nasi. Tapi langsung membawa kabur HP yang sedang di Cas di Warung ini,” ungkap Syahrudi, pemilik HP dan warung makan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut Syahrudi mengatakan, melihat teleponnya dibawa pelaku, ia langsung berteriak minta tolong warga untuk menangkap kedua pelaku tersebut. Namun, tidak butuh lama kedua itu tertangkap dan di serahkan ke Polsek Bekasi Utara.

Baca Juga :  Polisi Tangkap Mucikari Wikwik di Warkop Depan Hotel Surabaya

“Melihat hp saya dibawa kabur oleh kedua pelaku ini, langsung saya teriakin sambil minta tolong warga. Alhamdulillah pelaku akhirnya tertangkap dan telah diserahkan ke Polsek Bekasi Utara,” kata Syahrudi. (adi/rud)

Berita Terkait

Satreskoba Sumenep Tangkap Warga Dungkek
Diduga Mencuri, Pemuda Pohuwato Diamankan Polisi
Polres Pamekasan Siap Putus Mata Rantai Narkoba
Polres Pamekasan Gasak 17 Pengedar Narkoba
Aksi Maling Motor di Sampang Terekam CCTV
Seorang Cucu di Bangkalan Tega Bunuh Neneknya
Isu Lindungi Sabung Ayam, Kapolres Bangkalan Angkat Bicara
Motif Kasus Percobaan Pembunuhan di Sampang Buram

Berita Terkait

Senin, 30 Juni 2025 - 20:57 WIB

Satreskoba Sumenep Tangkap Warga Dungkek

Sabtu, 28 Juni 2025 - 16:35 WIB

Diduga Mencuri, Pemuda Pohuwato Diamankan Polisi

Kamis, 26 Juni 2025 - 19:33 WIB

Polres Pamekasan Siap Putus Mata Rantai Narkoba

Kamis, 26 Juni 2025 - 11:03 WIB

Polres Pamekasan Gasak 17 Pengedar Narkoba

Selasa, 24 Juni 2025 - 03:25 WIB

Aksi Maling Motor di Sampang Terekam CCTV

Berita Terbaru

Captiom: tujuh CPNS baru saat mengikuti apel di halaman kantor Lapas Narkotika Pamekasan, (foto istimewa).

Daerah

Lapas Narkotika Pamekasan Tambah Energi Baru

Selasa, 1 Jul 2025 - 07:23 WIB

Caption: tersangka kasus narkoba inisial MA saat diamankan di ruang Satresnarkoba Polres Sumenep.

Hukum&Kriminal

Satreskoba Sumenep Tangkap Warga Dungkek

Senin, 30 Jun 2025 - 20:57 WIB

Caption: jenazah korban saat hendak dievakuasi menggunakan mobil ambulance Puskesmas Omben, dari lokasi ditemukannya korban di Desa Rapa Daya.

Peristiwa

Polisi Ungkap Identitas Pria Tewas di Omben

Senin, 30 Jun 2025 - 15:10 WIB

Caption: BPJS Ketenagakerjaan.

Daerah

Manfaat Layanan Tambahan BPJS Ketenagakerjaan

Senin, 30 Jun 2025 - 13:55 WIB

Caption: Humas Hutan Tanaman Industri (HTI) Group, Mansir Mundeng, menyikapi tudingan salah satu aktivis Gorut, (dok. regamedianews).

Daerah

Disorot Aktivis Gorut, Humas HTI Angkat Bicara

Senin, 30 Jun 2025 - 12:38 WIB